Lirik Lagu Alam Bebas
Keterangan
Jenis Lirik | : | Lagu Pramuka |
Ciptaan | : | H. Muchtar |
Penulisan Lirik | : | ditulis secara singkat |
Isi Lirik
I
Alam yang luas bebas,
Kaya tiada batas
Selalu sedia dia,
Bagi kita semua
II
Alam yang indah megah,
Selalu sedia
Memberi ajarannya,
Pandangan luas
=====
Mari kita sekolah di sana,
Agar dapat luaslah pandangan
Di sana kita kan belajar,
Berpandangan luas